Musyawarah Dusun Belancan Kauh dalam Penyusunan RPJMDes 2019 s.d. 2025
11 Februari 2020 00:24:56
Administrator
892 Kali Dibaca
Berita Desa
Masyarakat, Perwakilan Kelompok, dan unsur masyarakat tetkait terlihat sangat antusias melaksanakan MUSDus untuk petencanaan pembangunan Desa Belancan Tahun 2019 s.d. 2025